Berita

Menko Airlangga Siapkan Program Susu Gratis

Rembangnews.com – Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto tengah menyiapkan program susu gratis.

Pihaknya mengaku akan mengutamakan pasokan dari produsen dalam negeri seperti dari Malang dan Blitar, Jawa Timur.

“Ada yang berbasis koperasi, itu bisa jadi supply chain ke pabrik susu dalam negeri,” ujarnya dilansir dari Kompas.

Namun pihaknya tak menampik jika kebutuhan susu saat ini masih dipenuhi dari impor yang berasal dari Australia dan Selandia Baru.

“Kita akan lihat lagi pertumbuhan industri ini, kita berharap meningkatkan peternak dari masyarakat,” ucapnya.

Presiden terpilih, Prabowo Subianto mengatakan setidaknya memerlukan impor 2,5 juta sapi untuk memuluskan program tersebut.

“Jadi, kita mungkin harus impor 1 juta atau 1,5 juta sapi. Dalam dua tahun dia akan melahirkan, kita akan punya 3 juta. Kira-kira begitu strategi kita,” jelasnya. (*)

Redaktur

Recent Posts

Pria di Jaktim Jadi Korban Penikaman Usai Tagih Utang

Rembangnews.com – Seorang pria di Jakarta Timur menjadi korban penikaman usai menagih utang. Peristiwa itu…

34 menit ago

Layar Lebih Luas, Tanpa S Pen! Ini Alasan Mengejutkan Samsung di Galaxy Z Fold7

Rembangnews.com- Samsung telah membuat kejutan dengan menghadirkan perubahan besar pada lini flagship mereka, Galaxy Z…

2 jam ago

Moon Taeil Mantan Member NCT Divonis 3,5 Tahun Penjara atas Kasus Pemerkosaan Beramai-Ramai Turis Tiongkok

Rembangnews.com- Mantan anggota boy group populer asal Korea Selatan, Moon Taeil, resmi dijatuhi hukuman penjara…

2 jam ago

Turnamen Sepak Bola Bupati Cup Rembang Bakal Kembali Digelar

Rembang, Rembangnews.com – Turnamen sepak bola Bupati Cup di Kabupaten Rembang bakal kembali digelar tahun…

3 jam ago

Cegah Banjir, Normalisasi Sungai di Sluke Dilakukan

Rembang, Rembangnews.com – Sebagai upaya mencegah terjadinya banjir, Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Rembang bersama Balai Besar…

1 hari ago

HIV di Rembang Tercatat Ada 65 Kasus per Mei 2025

Rembang, Rembangnews.com – Kasus HIV di Kabupaten Rembang tercatat ada 65 kasus per Mei 2025.…

1 hari ago

This website uses cookies.