Rembang, Rembangnews.comProyek pembangunan infrastruktur pelabuhan perikanan di Rembang menjadi sorotan warga sekitar. Pasalnya, warga Rembang tidak tahu apa kegunaan proyek tersebut.

Menurut Kepala Dinas Kelautan dan Perikanan (Dinlutkan) Kabupaten Rembang, M Sofyan Cholid menyampaikan proyek pembangunan infrastruktur pelabuhan perikanan merupakan proyek dari Dinas Kelautan dan Perikanan (Dinlutkan) Provinsi Jawa Tengah.

Dia menjelaskan proyek yang sekarang tengah digarap di sebelah sisi pelabuhan Tasikagung ini rencananya digunakan sebagai tempat breakwater.

Lebih lanjut, rencana proyek ini adalah tempat breakwater. Selanjutnya proyek nantinya di tengah terdapat kolam untuk bersandar para kapal nelayan.

Baca Juga :   Pelatihan Jurnalistik untuk Peserta Pramuka di Rembang

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Mitrapost.com  di Googlenews. silahkan Klik Tautan Rembangnews dan jangan lupa tekan tombol "Mengikuti"


TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini