Rembang, Rembangnews.com – Mastitis pada ibu menyusui memang rawan terjadi. Baru-baru ini Ria Ricis juga diketahui mengalaminya.

Mastitis sendir merupakan peradangan di jaringan payudara. Hal ini tentu akan menghalangi ibu yang sedang menyusui bayinya.

Mastitis pada ibu menyusui dapat menyebabkan ketidaknyamanan karena payudara sang ibu akan terasa sakit.

Tanda-tanda seorang ibu menderita mastitis yaitu payudara memar kemerahan, sering terasa gatal, terasa perih saat menyusui, atau terdapat benjolan menyakitkan.

Baca Juga :   Contoh Ucapan Selamat Tahun Baru 2023

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Mitrapost.com  di Googlenews. silahkan Klik Tautan Rembangnews dan jangan lupa tekan tombol "Mengikuti"


TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini