Berbagai Manfaat Donor Darah bagi Fisik dan Mental

Rembangnews.com – Donor darah selain merupakan perbuatan yang mulia, ternyata menyimpan berbagai manfaat bagi kesehatan tubuh pendonor.

Bahkan sekali melakukan donor darah, kita bisa menyelamatkan hingga tiga nyawa.

Berikut ini manfaat donor darah bagi kesehatan fisik maupun mental.

Manfaat Donor Darah Secara Fisik

  1. Meminimalisir risiko Penyakit jantung,
  2. Dapat mengurangi kekentalan darah dalam tubuh,
  3. Menurunkan tingkat kolesterol di dalam tubuh,
  4. Dapat menurunkan kadar oksidan di dalam tubuh dengan meningkatkan kandungan antioksidan.

Manfaat Donor Darah Secara Mental

  1. Mengurangi stres,
  2. Mengurangi perasaan negatif,
  3. Meningkatkan kesejahteraan emosi,
  4. Menurunkan rasa terasingkan.

Dengan mengetahui manfaat tersebut, kamu yang memenuhi syarat untuk melakukan donor pun diharapkan lebih termotivasi untuk melakukan donor darah secara rutin di sekitarmu. (*)

Baca Juga :   Hati-hati, Hindari Hal yang Jadi Penyebab Flek Hitam di Wajah Berikut Ini

 

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *