Rembangnews.com – Setiap orang pasti menginginkan diberi kesehatan dan dihindarkan dari berbagai wabah dan penyakit ain.
Selain dengan menjaga kesehatan melalui pola makan dan penerapan hidup sehat, kita juga bisa membaca doa berikut ini agar terhindar dari wabah dan penyakit ain.
Doa Terhindar dari Wabah
اَللّٰهُمَّ إِنِّيْ أَعُوْذُ بِكَ مِنَ الْبَرَصِ، وَالْجُنُوْنِ، وَالْجُذَامِ، وَسَيِّئِ الأَسْقَامِ
Allâhumma innî a‘ûdzu bika minal barashi, wal junûni, wal judzâmi, wa sayyi’il asqâmi
Artinya: Ya Allah, aku berlindung kepadamu dari penyakit lepra, gila, kusta, dan penyakit-penyakit lainnya.
Doa Terhindar dari Penyakit Ain
أَعُوْذُ بِكَلِمَاتِ اللهِ التَّامَّةِ مِنْ كُلِّ شَيْطَانٍ وَهَامَّةٍ وَمِنْ كُلِّ عَيْنٍ لَامَّةٍ
A’ûdzu bi kalimâtillâhit tâmmati min kulli syaithânin wa hâmmatin wa min kulli ‘ainin lâmmatinAku berlindung dengan kalimat-kalimat
Artinya: Allah yang sempurna dari semua setan, binatang yang beracun, dan ‘Ain yang menyakitkan (HR al-Bukhari). (*)