KPK Buka Suara Terkait Dugaan Keterlibatan Artis R di Kasus Rafael Alun

Rembangnews.com – Pihak KPK akhirnya buka suara terkait dugaan adanya keterlibatan artis inisial R dalam kasus Rafael Alun.

Direktur Penyidikan KPK Asep Guntur Rahayu menjelaskan bahwa pihaknya kini masih mendalami identitas dari artis tersebut.

“Masih kami dalami inisial R itu siapa. Apakah itu huruf depannya, di tengah, atau di ujung. Karena nama saya juga ada R-nya, tapi bukan saya,” paparnya dilansir dari Tempo.

Sedangkan Ali Fikri selaku juru bicara KPK mengatakan bahwa pihaknya terbuka terhadap informasi yang masuk dari masyarakat.

Baca Juga :   Kampung KB Dusun Tegaldowo Maju Tahap Evaluasi Tingkat Provinsi

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *