Rembangnews.com – Berikut cara membagikan unggahan dan profil Threads pada Instagram.
Threads merupakan aplikasi media sosial dengan layanan percakapan berbasis teks. Threads juga bisa dipahami sebagai aplikasi microblogging (berbagi konten berisi teks singkat).
Di Meta, Threads dikembangkan langsung oleh tim Instagram.